Halal Smoky Chinese Food
Outlet pertama Piringasap dibuka di Tenggarong Kutai Kartanegara calon Ibu Kota baru Indonesia, melayani pelanggan sejak tahun 2018 dan menjadi pioneer Halal Smoky Chinese Food pertama di Indonesia dengan konsep Fast Food yang menyajikan masakan Chinese Food dengan berbagai ragam rasa pilihan Saos dan disajikan dimeja pelanggan dengan kunikan sensasi kepulan asap tebal dari piring Hotplate bulat khas Piringasap.
Street Food Sensasion
Menerapkan design outlet 50% Ruangan Indoor dan 50% Ruangan Outdoor, Piringasap menawarkan sensasi keunikan yang menjanjikan pada anda keseruan makan dibawah sinar rembulan bersama keluarga, kerabat, atau rekan kerja dengan kepulan Asap Tebal bernuansa Street Food penuh gemerlap lampu pijar serasa anda sedang berada di pusat kuliner negeri tirai bambu.